Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 08/09/2022, 08:10 WIB
Anya Dellanita,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber Daily Paws

KOMPAS.com - Apalah arti sebuah nama. Ungkapan itu tentu pernah kita dengar.

Meski demikian, keinginan untuk mendapatkan nama yang bagus, bermakna, dan mengesankan akan selalu ada di benak banyak orang.

Tak hanya untuk menamai anak. Memberi nama hewan peliharaan pun sering kali mengundang perhatian tersendiri.

Menemukan nama yang cocok dengan kucing -misalnya, tentu gampang-gampang susah dan bisa menjadi tantangan tersendiri.

Sebab, terkadang nama kucing yang kita berikan tidak cocok dengan sifat anabul kesayangan kita.

Baca juga: Nama Kucing Terpopuler 2022 dari Berbagai Negara, Bisa Jadi Inspirasi

Atau, namanya terdengar terlalu umum, tidak punya ciri khas, atau tidak terdengar “catchy” di telinga.

Untuk itu, ada baiknya kita memperhatikan sifat dan mencari inspirasi nama yang mudah diingat bagi kucing.

Nah bagi yang masih bingung, berikut rekomendasi nama-nama unik bagi kucing, seperti dilansir dari Daily Paws. 

Nama unik untuk kucing betina

Untuk kucing betina, kita bisa memberikan nama-nama berikut.

  • Ada
  • Vanya
  • Gwen
  • Eloise
  • Claudia
  • Daisy
  • Cora
  • Betsy
  • Piper
  • Cassie
  • Ro
  • Paige
  • Naomi
  • April
  • Marian

Nama unik untuk kucing jantan

Nama unik berikut cocok untuk kucing jantan kesayangan kita.

  • Cannon
  • Gerard
  • Amos
  • Ezra
  • Ronan
  • Rowan
  • Sebastian
  • Ace
  • Benji
  • Bennett
  • Buckley

Bertema Harry Potter

Jika ingin nama yang terkesan “magis,” cobalah namai kucing dengan nama ala Harry Potter berikut.

  • Padfoot
  • Sirius
  • Dobby
  • Norbert
  • Pixie
  • Fleur
  • Ginny
  • Hagrid
  • Hedwig
  • Luna
  • Nimbus
  • Potter
  • Hermione
  • Dumbledore
  • Patronus
  • Tonks
  • Fleur
  • Lupin
  • Weasley
  • Malfoy
  • Albus
  • Myrtle
  • Remus
  • Looney
  • Aragog
  • Quirrell
  • Riddle

Baca juga: Apakah Kucing Mengenali Namanya Sendiri?

Bertema olahraga

Punya kucing aktif? Jika iya, nama bertema olahraga berikut sangat cocok!

  • LeBron (James)
  • Jordan (Michael)
  • Venus (Williams)
  • Brady (Tom)
  • Kobe (Bryant)
  • Ali (Muhammad)
  • Beckham (David)
  • Magic (Johnson)
  • Jackie (Robinson)
  • Babe (Ruth)
  • Bambino (Babe Ruth)
  • Barkley (Charles)
  • Lionel (Messi)
  • Alex (Morgan)
  • Hope (Solo)
  • Dallas (Cowboys)
  • Packer (Green Bay)
  • Raider (Las Vegas)
  • Chief (Kansas City)
  • Saint (New Orleans)
  • Jazz (Utah)
  • Dodger (Los Angeles)
  • Sox (Boston/Chicago)
  • Cub (Chicago)
  • Bear (Paul Bryant)
  • Tyson (Mike)
  • Patriot (New England)
  • Manning (Eli, Peyton)
  • Mahomes (Patrick)
  • Rapinoe (Megan)
  • Osaka (Naomi)
  • Simone (Biles)
  • Suni (Lee)
  • Lindsey (Vonn)

Nama selebritas

Nama selebritas favorit kita juga bisa jadi nama kucing yang unik lho. Misalnya, berikut ini.

  • Niro (Robert De)
  • Kanye (West)
  • Kardashian
  • Dolly (Parton)
  • Butch (Cassidy)
  • Mel (Gibson)
  • Benedict
  • Cumberbatch
  • Kylie (Jenner)
  • Hemsworth (Chris)
  • Reynolds (Ryan)
  • Bullock (Sandra)
  • Hudson (Kate)
  • Winfrey (Oprah)
  • Newman (Paul)
  • Marlon
  • Brando
  • Marilyn
  • Driver (Adam)
  • DiCaprio (Leo)
  • Zendaya
  • Ewan (McGregor)
  • Meryl (Streep)
  • Mila (Kunis)
  • Paris (Hilton)

Nama musisi

Jika punya anabul yang senang “bernyanyi,” nama musisi berikut bisa jadi nama yang cocok.

  • Beyoncé
  • Bruno (Mars)
  • (Frank) Sinatra
  • (John) Lennon
  • Stevie (Wonder/Nicks)
  • Bruce (Springsteen)
  • Prince
  • Mozart
  • Chance (the Rapper)
  • Drake
  • Mick
  • Jagger
  • Jerry (Lee Lewis)
  • Bob
  • Dylan
  • Lenny (Kravitz)
  • Hayes (Carll)
  • (John) Denver
  • Ozzy (Osbourne)
  • Morrissey
  • Elton (John)
  • Usher
  • (John) Legend
  • Billie (Eilish)
  • (Johnny) Cash
  • (Miley/BillyRae/Noah) Cyrus
  • (Chris) Cornell
  • Gaga
  • Doja Cat
  • Ariana (Grande)
  • Kacey (Musgraves)
  • King Princess
  • Katy (Perry)
  • Lizzo
  • Shania (Twain)
  • Alanis (Morissette)
  • Cardi B
  • Biggie
  • Phoebe (Bridgers)
  • Madonna
  • Elvis

Nama karakter dari buku

Pemilik kucing yang kutu buku juga bisa menamai kucingnya dengan nama karakter buku ini.

  • Cheshire Cat
  • Sawyer
  • Rue
  • Gatsby
  • Darcy
  • Katniss
  • Sherlock Holmes
  • Scout
  • Frodo
  • Gandalf
  • Radley
  • Atticus
  • Finch
  • Huck
  • Finn
  • Pippi
  • Milo
  • Ramona
  • Moby
  • Inigo Montoya
  • Buttercup
  • Westley
  • Bella
  • Edward
  • Rosalie
  • Hannibal
  • Veruca Salt

Baca juga: Ternyata, Kucing Dapat Mengetahui Nama Satu sama Lain

Halaman:
Sumber Daily Paws


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com