Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resep Cokelat Valentine Lembut dan Meleleh di Mulut

KOMPAS.com - Selain memberi hadiah untuk orang tersayang, hari Valentine juga identik dengan memberikan cokelat.

Cokelat yang diberikan pun bisa beragam, mulai dari cokelat yang bisa dibeli di pasaran hingga cokelat buatan sendiri yang bisa lebih berkesan bagi orang tersayang.

Nah, bicara soal cokelat buatan sendiri untuk Valentine, kita bisa membuat cokelat valentine lembut yang meleleh di mulut.

Dilansir dari Allrecipes, berikut resep cokelat valentine yang meleleh di mulut.

Bahan-bahan

  • ½ cangkir minyak kelapa
  • ½ cangkir cokelat bubuk
  • 3 sendok makan madu
  • ½ sendok ekstrak vanila

Cara membuat

  • Lelehkan minyak kelapa dalam sebuah panci di atas api kecil-sedang. Campurkan cokelat bubuk, madu, dan ekstrak vanila dengan minyak kelapa, lalu aduk hingga tercampur rata.
  • Tuangkan campuran ke cetakan atau nampan lentur. Masukkan ke lemari es sekitar satu jam hingga cokelat hingga dingin, sekitar 1 jam.

Tips tambahan

  • Kita bisa menambahkan kulit jeruk, selai kacang, kelapa kering, kacang cincang, kayu manis atau tambahan lain sesuai selera untuk memberi rasa dan kekentalan yang diinginkan. Aduk saja semuanya setelah melelehkan minyak kelapa, cokelat bubuk, madu, dan vanila.
  • Sirup maple bisa digunakan sebagai pengganti madu.
  • Jumlah porsi akan bergantung pada ketebalan cetakan yang digunakan, begitu juga dengan waktu yang dibutuhkan agar coklat mengeras.
  • Tidak disarankan untuk memanggangnya, dinginkan saja cokelat di lemari es.

Selamat mencoba!

https://lifestyle.kompas.com/read/2023/02/10/075624820/resep-cokelat-valentine-lembut-dan-meleleh-di-mulut

Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke