Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/04/2011, 14:11 WIB

Bahan:
1 ekor ayam kampung
2 liter air
1 sdt garam
2 lbr daun salam
100 gr taoge pendek
2 sdm daun kucai, potong 1/2 cm
2 sdm bawang goreng
1 sdm bawang putih goreng

Bumbu halus:
10 btr bawang merah
4 siung bawang putih
3 btr kemiri
2 cm kunyit
3 cm jahe
1 sdt lada
1 sdt garam
1 sdt gula pasir

Sambal:
15 bh cabai rawit merah, potong tipis-tipis
50 ml kecap manis
1 sdt air jeruk nipis
1 sdm bawang goreng

Cara membuat:
1. Didihkan air, masukkan ayam, masak sampai empuk. Ambil ayamnya, sisihkan kaldunya.
2. Goreng ayam sampai berwarna kuning kecoklatan. Angkat, dinginkan, suwir-suwir.
3. Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan daun salam, masak sampai harum. Masukkan tumisan bumbu ke dalam kaldu masak kembali sampai mendidih.
4. Penyelesaian: Taruh dalam mangkuk, ayam suwir, taoge, kucai, taburi dengan bawang putih goreng dan bawang merah goreng. Sajikan panas dengan sambal cabai rawit, kecap, dan air jeruk nipis.

Untuk: 6 porsi

Resep: Dinny Aryatie, Raja Catering
Penyusun: Nuraini W.
Penata Saji: Popy Fitria

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com