Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bersyukur Salah Satu Kunci untuk Percaya Diri

Kompas.com - 14/07/2016, 12:25 WIB
Anggita Muslimah Maulidya Prahara Senja

Penulis

Sumber bustle.com

 

KOMPAS.com – Terkadang, wanita merasa tidak percaya diri dengan kulitnya sendiri. Tak ayal itu pun membuat mereka merasa tidak nyaman dalam beraktivitas.

Sebenarnya, untuk bisa percaya diri dengan kulit sendiri, Anda tentu bisa mengatasinya dengan cara menghilangkan pemikiran negatif tentang diri Anda.

“Semuanya bermula dari diri sendiri saat melihat kekuatan dan kelemahan diri, dan terlalu banyak berpikir,” kata psikolog klinis, Christina G. Hibbert.

Untuk itu, untuk menemukan rasa percaya diri dan kenyamanan pada kulit Anda, bisa lakukan beberapa hal berikut:

1. Membangun harga diri dan sadar diri

Menurut Hibbert, satu-satunya cara untuk membuat nyaman dengan diri sendiri adalah membangun diri dengan usaha yang lebih dari sekedari trik.  Anda bisa mengatakan mencintai diri sendiri walaupun itu belum bisa dirasakan.

Dari sini pun Anda harus sadar diri dengan melihat keadaan diri sendiri, menyadari siapa diri Anda sebenarnya. Cari informasi tentang kelemahan dan kekuatan Anda.

2. Terima kelemahan Anda

Saat Anda belajar untuk sadar diri, coba terima semua tentang karakteristik diri Anda, yang baik atau pun buruk. Menerima kelemahan diri adalah hal yang terberat, tapi jika Anda bisa melakukannya, Anda akan bisa merasa nyaman dengan kulit yang dimiliki.

3. Usahakan berada dekat orang-orang yang positif

Memang tidak ada orang yang sempurna di dunia ini, tapi usahakan berada dengan orang-orang yang positif sehingga Anda merasa nyaman dan bisa membantu optimalkan rasa percaya diri Anda.

4. Hiraukan apa yang dibicarakan orang lain tentang Anda

Sebaiknya tidak usah mendengarkan pendapat orang lain tentang diri Anda. Semakin Anda mendengarkan mereka, bisa jadi malah semakin stres. Jadilah diri sendiri dan orang-orang yang tepat akan tertarik dengan Anda dengan alasan yang tepat juga.

5. Bersyukur

Jangan lupa, Anda juga harus selalu bersyukur dengan apa yang sudah Anda miliki, ingat semua yang indah. Sebab, dengan bersyukur bisa mengatasi rasa percaya diri dengan mengetahui kekurangan dan kelebihan, serta menumbuhkan rasa cinta pada diri sendiri.

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber bustle.com
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sederat Karya Mendiang Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo

Sederat Karya Mendiang Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo

Feel Good
3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Fitting Baju Pengantin Adat Batak

3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Fitting Baju Pengantin Adat Batak

Look Good
Jarang Beli, Rania Yamin Lebih Sering Pakai Baju Eyang

Jarang Beli, Rania Yamin Lebih Sering Pakai Baju Eyang

Look Good
Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia, Ketahui 6 Fakta Mooryati Soedibyo Sang 'Empu Jamu'

Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia, Ketahui 6 Fakta Mooryati Soedibyo Sang 'Empu Jamu'

Feel Good
Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun, Ini Sederet Kiprahnya

Pendiri Mustika Ratu Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun, Ini Sederet Kiprahnya

Feel Good
Tips dan Cara Tepat Menyimpan Baju Pengantin di Rumah

Tips dan Cara Tepat Menyimpan Baju Pengantin di Rumah

Look Good
Zodiak yang Paling Setia dalam Hubungan dan Pertemanan, Apa Saja?

Zodiak yang Paling Setia dalam Hubungan dan Pertemanan, Apa Saja?

Feel Good
Awas, Terlalu Lama Main Gawai Picu Tantrum pada Anak

Awas, Terlalu Lama Main Gawai Picu Tantrum pada Anak

Feel Good
Viral Bayi Meninggal Setelah Dipijat Nenek, Begini Cara Menolak Saran Pengasuhan Orang Terdekat 

Viral Bayi Meninggal Setelah Dipijat Nenek, Begini Cara Menolak Saran Pengasuhan Orang Terdekat 

Tanya Pakar - Parenting
Ada Tempat Bikin Baju Pengantin Batak di Jakarta, Apa Warna Terfavorit?

Ada Tempat Bikin Baju Pengantin Batak di Jakarta, Apa Warna Terfavorit?

Look Good
Cerita Para Atlet Disabilitas, Tetap Semangat di Tengah Keterbatasan

Cerita Para Atlet Disabilitas, Tetap Semangat di Tengah Keterbatasan

Feel Good
Sering Disepelekan, Ini 6 Kebiasaan yang Menurunkan Fungsi Otak

Sering Disepelekan, Ini 6 Kebiasaan yang Menurunkan Fungsi Otak

Feel Good
9 Kebiasaan Sederhana yang Membuat Otak Cerdas dan Pintar

9 Kebiasaan Sederhana yang Membuat Otak Cerdas dan Pintar

Feel Good
6 Jenis Kain yang Berbahaya bagi Bayi, Ketahui Risikonya 

6 Jenis Kain yang Berbahaya bagi Bayi, Ketahui Risikonya 

Feel Good
Apakah Baju Pengantin dan Tunangan Adat Batak Harus Beda?

Apakah Baju Pengantin dan Tunangan Adat Batak Harus Beda?

Look Good
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com