Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banyak Pria Rajin Cari Pacar lewat Aplikasi Kencan, Wanita Masih Ragu

Kompas.com - 04/04/2017, 17:03 WIB
Kontributor Female, Agustina

Penulis

Sumber bustle.com

KOMPAS.com – Aplikasi kencan telah menjadi alternatif para kaum lajang yang terlalu sibuk untuk mencari pasangan di zaman modern.

Ternyata, menurut hasil survei dari Avvo, perusahaan online untuk layanan legal, terhadap 2.000 responden berusia dewasa di Amerika Serikat, tiga dari 10 orang sudah menemukan pasangan lewat aplikasi kencan.

Survei menunjukan bahwa 35 persen responden pria cukup rajin mencari pasangan lewat aplikasi, tetapi wanita hanya 21 persen.

“Penjelasan praktis adalah wanita selalu dianggap buruk ketika mencari pasangan kencan lewat online. Inilah yang menyebabkan wanita cenderung malas mencari kencan,” terang Hogi.

Kemudian, survei juga menemukan 30 persen responden memilih bantuan profesional untuk mendapatkan pasangan.

“Setiap pria dan wanita memiliki cara masing-masing untuk mencari pasangan, tetapi tetap mencari pasangan,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber bustle.com
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com