Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Alasan Sebaiknya Tidak Minum Kopi Saat Perut Kosong

Kompas.com - 04/09/2017, 05:38 WIB
Wisnubrata

Penulis

Sumber

Lama kelamaan, ketergantungan tubuh akan kafein justru menyebabkan tubuh menjadi kebal terhadap efek kopi.

Sebagaimana dinyatakan di atas, minum kopi saat perut kosong di pagi hari bukanlah hal yang baik. Namun memang, rasanya sulit untuk menyingkirkan kebiasaan ini. Bagaimana jika Anda masih ingin secangkir kopi di pagi hari?

Baca juga: Satu Alasan Lagi Untuk Minum Kopi

Bagi kebanyakan orang, kopi adalah bagian vital dari ritual harian dan hal pertama yang mereka pikirkan di pagi hari. Banyak juga yang bilang bahwa memulai hari tanpa ngopi dulu bisa mengubah mereka menjadi orang yang menjengkelkan.

Jika Anda ingin tetap mendapatkan dosis kafein harian Anda tanpa harus berhadapan dengan perut mulas, para pakar menyarankan untuk minum kopi setelah makan makanan padat. Minum secangkir air hangat begitu bangun tidur, dan kemudian lahap sarapan Anda sebelum akhirnya bisa menyeruput kopi favorit Anda.

Jika sarapan bukanlah solusi yang baik untuk Anda saat ini, tambahkan susu atau sesendok mentega ke dalam kopi hitam Anda untuk membantu tubuh Anda mendapatkan asupan vitamin dan nutrisi lainnya, sehingga dapat mengurangi efek buruk dari kafein pada perut kosong.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com