KOMPAS.com - Mencuci rambut di salon sebelum memotong dan melakukan blow mungkin sering Anda lakukan.
Namun, Anda akan terkejut jika mengetahui, memangkas rambut setelah mencucinya terlebih dahulu tidak selalu menjadi waktu yang tepat.
Lantas, kapankah waktu yang tepat untuk memotongnya?
Kini Anda tak perlu bingung. Penata rambut Los Angeles, Anh Co Tran telah menemukan jawabannya.
Memotong rambut saat basah
Jika Anda ingin mempertahankan sisi lurus rambut Anda atau ingin memotong rambut dengan model bob panjang, ini adalah strategi terbaik Anda.
Ini cara termudah untuk mendapatkan garis yang bersih dan tepat.
Ini juga metode terbaik jika Anda ingin memotong rambut dengan model pixie.
Setiap lelukan pada akar rambut selama proses pemotongan bisa menyamarkan desain potongan yang membuat rambut terlihat lebih pendek.
Memotong rambut saat kering
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.