Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Cari Laba dari Medsos? Simak Tips dari Para "Influencer" Kondang

Kompas.com - 15/02/2018, 13:30 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Jika kita bisa menjawab semua itu, maka meraup untung dari sosial media bukan hal mustahil.

Kalian juga bisa memanfaatkan Instagram Stories, sebuah fungsi yang relatif baru dalam Instagram yang digunakan juga digunakan Amy Oztan dan James Hills.

Apa yang kita unggah dalam instagram stories memang hanya bertahan selama 24 jam, namun mereka memberi gambaran sekilas tentang siapa yang melihat profil Instagram kita.

Hal itu sekaligus dapat membantu influencer menghasilkan jumlah uang yang lebih cepat dalam suasana yang lebih santai.

Kalian dapat mengunggah puluhan cerita setiap hari, dan mereka tidak akan membanjiri timeline pengikut karena mereka punya pilihan untuk melihatnya atau tidak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com