Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/08/2018, 16:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber menshealth

KOMPAS.com - Saat hari kita dipenuhi oleh kesibukan, kita tentu sering merasa mengantuk, meski jam tidur belum tiba.

Jika hal itu kerap terjadi, maka mungkin itu menjadi pertanda bahwa sudah saatnya kita mulai mengubah pola makan.

Apa yang kita makan juga menentukan energi dan stamina tubuh.

Jadi, mengonsumsi makanan yang mampu mendorong energi adalah cara untuk mengatasinya.

Sedikit saja perubahan kecil pada pola makan, akan mampu memberi perbedaan yang besar.

Makanan yang mengandung nutrisi seimbang dapat menstabilkan gula darah dan zat besi dalam tubuh. Asupan inilah yang membuat kita tak lagi merasa lelah saat menjalani hari.

"Mengonsumsi makanan dengan kombinasi protein, lemak, dan karbohidrat alami yang sehat membantu menjaga energi melalui vitamin dan mineral," kata Velerie Goldstein, seorang pakar nutrisi.

Inilah mengapa energi kita seakan terkuras ketika mengonsumsi makanan yang tinggi kalori dan rendah nutrisi.

"Ini adalah hasil akhir dari efek domino ketika kita mengonsumsi makanan dengan nutrisi yang kurang optimal," kata Goldstein.

Laman Men's Health melansir delapan makanan yang bisa membantu menjaga stamina kita.

1. Rumput laut

Rumput laut mengandung yodium dan mineral penghasil energi.

"Yodium membantu menciptakan energi melalui reaksi biokimia dan memaksimalkan hormon tiroid," kata Goldstein.

Agar stamina kita terjaga, cobalah untuk mengonsumsi rumput lau sebagai camilan harian kita.

Baca juga: Minuman untuk Pulihkan Energi Setelah Marathon

2. Almond

Halaman:
Sumber menshealth
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com