Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 06/09/2022, 06:46 WIB
Nabilla Tashandra,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Healthline

 

3. Hubungan yang baik

Kucing adalah sesuatu yang kita perhatikan dan (yang menurut kita) memerhatikan kita.

Orang-orang yang memelihara hubungan ini juga akan mendapatkan manfaat pada hubungan mereka dengan sesama manusia.

Contohnya, sebuah penelitian menemukan, para pemilik kucing cenderung lebih sensitif secara sosial, memercayai orang lebih besar, dan menyukai orang melebihi orang-orang yang tidak punya hewan peliharaan.

Baca juga: Perkenalkan, Kucing Paling Cantik di Dunia

"Perasaan positif tentang kucing atau anjing peliharaan membawa perasaan positif terhadap sesama manusia," demikian ditulis Rose Perrine dan Hannah Osbourne dari Eastern Kentucky University.

Ketika manusia maupun binatang membuat kita merasa lebih baik dan terkoneksi, kapasitas untuk memberikan kebaikan dan kedermawanan kepada orang lain akan terbangun.

Studi tersebut menjelaskan, anak-anak yang mampu berkomunikasi baik dengan teman-temannya ternyata memiliki hubungan yang baik dengan peliharaannya, mungkin karena banyaknya waktu bermain bersama mereka.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com