Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gaya Hidup Vegan Bikin Tubuh Rentan Kekurangan Vitamin B12

Kompas.com - 12/09/2018, 18:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Misalnya, mengonsumsi obat-obatan tertentu seperti inhibitor pompa proton yang digunakan untuk mengurangi produksi asam lambung.

Mengonsumsi antikonvulsan untuk mengobati kejang juga dapat mempengaruhi kemampuan tubuh menyerap vitamin B12.

Jadi, meski kita cukup mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin B12, tidak menjamin kita terbebas dari risiko ini.

Efek umum dari kekurangan vitamin B12 ini adalah tubuh memiliki sedikit sel darah merah atau anemia.

Namun, tidak semua anemia terjadi karena kekurangan vitamin ini.

Beberapa bentuk umum anemia juga disebabkan karena tubuh tak memiliki cukup zat besi. Hal semacam ini sangat umum di kalangan wanita.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com