Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 01/10/2018, 21:30 WIB
Glori K. Wadrianto

Editor

Sumber Alodokter

Ada penyebab lain yang membuat mulut berbau tidak sedap, yaitu kondisi kesehatan secara umum.

Baca juga: Banyak Orang Tak Sadar Derita Diabetes

Ketika sedang mengalami mulut kering yang berarti kurangnya air liur, bakteri menjadi lebih mudah berkembang dan akhirnya memunculkan bau mulut.

Kondisi pencernaan yang kurang sehat pun dapat menyebabkan bau mulut.

Contohnya adalah infeksi bakteri pada lambung dan usus kecil.

Penyakit lainnya yang juga berpotensi menciptakan bau mulut adalah diabetes, bronkitis, sinusitis, penyakit paru-paru, tonsillitis, dan sinusitis.

6. Obat-obatan

Obat-obatan yang sedang kita konsumsi juga dapat menyebabkan bau mulut, seperti obat penenang, obat kemoterapi, dan obat-obatan penghilang nyeri dada. Ini akibat berkurangnya pasokan darah menuju jantung.

Kendati dmikian, di antara penyebab-penyebab di atas, bau mulut banyak terjadi karena kurangnya kebersihan mulut.

Masalahnya, selama ini banyak orang mengira bahwa menyikat gigi sudah cukup untuk membersihkan gigi sekaligus mencegah bau mulut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com