Menurut Gruman, meluangkan waktu untuk bersantai dan mengumpulkan energi kembali bukanlah hal egois.
Ini adalah bagian yang sangat diperlukan untuk menjalani kehidupan yang seimbang dan selaras dengan dinamika kehidupan kita.
"Manusia bukan mesin. Kita tak dirancang untuk bekerja terus-menerus atau dalam mode yang selalu aktif," ucap Grumaan.
Menurutnya, relaksasi adalah hal penting. Ini adalah unsur penting dalam kehidupan yang sehat, lengkap, kaya, dan sejahtera.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.