Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Meghan Dituding Bawa Pengaruh Buruk bagi Kepribadian Pangeran Harry

Kompas.com - 29/01/2019, 09:37 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Foxnews

Sayangnya, sumber tersebut berkata Meghan tak lagi membutuhkannya setelah benar-benar resmi menikah dengan Pangeran Harry.

Baca juga: Meghan Markle dan Pengakuan tentang Masa-masa Brutal-nya...

Kendati demikian, ada salah satu teman Menghan yag berkata, mantan aktris itu adalah wanita hebat dan ramah.

Dia selalu ada untuk teman-temannya dan sangat setia. Meghan juga seorang wanita pemberani.

"Dia bukan tipe pemalu dan bersifat ambisius. Dia memiliki etos kerja yang bagus—dan saya berpikir sifat itu juga ia terapkan dalam istana," ucapnya.

Ya, apa pun pendapat orang tentang Meghan, ada banyak hal yang bisa kita pelajari dari diri perempuan 37 tahun itu.

Salah satunya, cara dia menanggapi pemberitaan negatif dengan cara yang santai.

Meghan seolah tak memedulikan omongan negatif, dan terus melakukan apa yang terbaik sebagai anggota kerajaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Foxnews
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com