Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 27/02/2019, 07:38 WIB
Lusia Kus Anna

Editor

Ubah pola tidur

Itu sebabnya, jangan abaikan gejala kelelahan yang belakangan ini sering timbul. Kondisi ini dapat membuat kita malas bersosialisasi, tidak fokus bekerja, atau perubahan nafsu makan.

Ada beberapa hal yang bisa kita ubah, yang terutama adalah pola tidur. Cobalah untuk tidur setidaknya 7 jam di malam hari.

"Kemudian perhatikan beban kerja dan jadwal harian kita. Jika merasa sudah kewalahan, mulailah buat batasan dan perubahan," kata Chait.

Ia juga menyarankan untuk mulai berolahraga. Walau sepertinya kontraproduktif, tetapi mulai berolahraga bisa meningkatkan level energi.

"Jika sudah mengubah pola tidur, pekerjaan, dan olahraga, tapi masih merasa kelelahan setelah lebih dari dua minggu, jangan ragu berkonsultasi dengan psikiater untuk mengetahui apakah gejala itu depresi dan memulai pengobatan," katanya.

 Baca juga: 6 Bentuk Kecemasan yang Sering Terjadi Pada Pria

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com