Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 28/03/2019, 07:00 WIB

KOMPAS.com - Sebagai aktris, riasan wajah lengkap merupakan bagian dari keseharian Yuki Kato, terutama saat harus menjalani syuting. 

Untuk itu ia merasa wajib melakukan double cleansing setelah beraktivitas demi memastikan wajahnya bersih.

Double cleansing merupakan teknik membersihkan wajah menggunakan dua pembersih wajah berbeda yang belakangan ini sedang populer.

Sesuai namanya, diperlukan dua langkah pembersihkan, misalnya setelah memakai makeup remover dilanjutkan dengan facial foam, atau wajah dibersihkan dengan cleansing oil lalu mencuci muka dengan facial foam.

Aktris Yuki Kato, brand ambassador Senka, produk perawatan kulit.Dok Senka Aktris Yuki Kato, brand ambassador Senka, produk perawatan kulit.
Walau teknik pembersihan wajah itu terkesan ribet, namun menurut Yuki, prosesnya tak lama.

“Cuma meluangkan waktu dua menit saja tapi kotoran terangkat sempurna. Lagi pula, membersihkan wajah adalah me time setelah lelah seharian bekerja,” kata gadis berdarah Indonesia Jepang itu.

Ia mengatakan, perawatan kulit wajah adalah investasi jangka panjang.

Makanya ia memilih lebih cermat untuk membersihkan wajahnya agar bisa mendapatkan kondisi kulit suppin (bare skin), seperti wanita Jepang.

“Karena suppin adalah kunci,” ujarnya dalam acara peluncuran kampanye "Suppin, Beautiful Bare Skin" yang diadakan oleh Senka di Jakarta (26/3/2019).

Baca juga: 8 Kesalahan Umum Saat Membersihkan Wajah

Bebas kotoran

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com