Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/05/2019, 11:08 WIB
Nabilla Tashandra,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Dengan kata lain, pusat ingatan otak kita menjadi lebih sehat.

Studi ini adalah studi jangka pendek dan tidak menunjukkan langkah-langkah intervensi yang terlibat dalam mengubah otak dengan olahraga teratur.

Studi ini juga tidak menjelaskan bagaimana aktivitas mengubah otak. Meski begitu, Smith meyakini bahwa gelombang para neurotransmiter tertentu dan biokimia lainnya yang muncul setelah olahraga memiliki peran tertentu.

Smith dan para koleganya berharap bisa memeriksa jaringan tersebut pada studi mendatang dan mencaritahu jenis dan jumlah olahraga yang tepat untuk membantu kita menjaga memori-memori penting dan yang telah lalu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com