Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/05/2019, 08:00 WIB
Nabilla Tashandra,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber Boldsky

Pencegahan serangan migrain

Serangan migrain dapat dengan mudah dicegah dengan memahami apa yang menyebabkannya.

Selain itu, ada beberapa hal yang bisa kita lakukan untuk mencegah serangan migrain.

Baca juga: Jangan Salah, Sakit Kepala Bukan Ciri dari Hipertensi

Cobalah menggunakan strategi manajemen stres seperti latihan relaksasi jika merasakan kehidupan yang penuh stres.

Bagi perempuan, kamu bisa bicara dengan dokter tentang terapi hormon jika mengalami serangan migrain yang seringkali berada di sekitar waktu menstruasi.

Sementara penderita obesitas mungkin ingin menurunkan berat badan karena kelebihan berat badan juga diketahui sebagai penyebab serangan migrain.

Di samping itu, suplemen tertentu seperti Vitamin B2 dan magnesium dikenal mampu mengurangi serangan migrain.

Terakhir, ingatlah bahwa perubahan pola makan juga dapat membantu meringankan gejala migrain.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Boldsky
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com