Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/06/2019, 12:00 WIB
Nabilla Tashandra,
Lusia Kus Anna

Tim Redaksi

Jika kamu pernah mencoba mengikuti kelas pilates, kamu pasti tahu sulitnya gerakan-gerakan pilates dalam melibatkan kerja otot perut.

Kita memang tidak bisa menargetkan lemak pada titik yang kita inginkan, tapi pilates bisa membantu kita belajar untuk menguatkan otot perut dan pelvis (pelvic floor).

"Pilates akan mengajari kita bagaimana menggunakan otot dengan benar dan meningkatkan aktivasi otot selama latihan dan bisa membuat perut kita lebih kencang" kata Brennan.

Meski begitu, untuk memiliki perut yang berdefinisi, kita harus bisa menghilangkan lemak pada bagian atas otot terlebih dahulu. Hal ini, kata Berkow, dilakukan dengan memberlakukan pola makan bergizi dengan tepat.

"Usahakan makan makanan kaya biji-bijian utuh, makanan segar dan membatasi makanan olahan berlebih serta cemilan," kata dia.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com