Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Fakta Seputar Jerawat, dari Mitos hingga Pemicunya

Kompas.com - 11/07/2019, 06:19 WIB
Mela Arnani,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

Bawang putih memang mengandung allicin yang bersifat antijamur, sehingga bisa dipakai untuk menghilangkan jerawat hingga bekas noda akibatnya. Akan tetapi, perhatikan komposisi dan waktu pemakaiannya.

Penggosokan bawang putih di area yang berjerawat dapat menyebabkan peradangan hingga kulit melepuh.

Oleh karena itu, disarankan untuk menggunakan obat jerawat berbahan gel atau produksi lain yang memang teruji aman.

Baca juga: Tangani Jerawat dengan Bawang Putih, Aman atau Tidak?

10. Obat kimia dan alami

Obat jerawat yang mengandung bahan kimia mungkin menjadi cara pintas menyembuhkan jerawat. Namun, Anda harus berhati-hati dan memperhatikan efek samping dari obat ini.

Jangan konsumsi obat jerawat dalam kondisi hamil.

Teh hijau dan mentimun dapat menjadi pilihan alternatif alami dalam meredakan jerawat.

Teh hijau mengandung antioksidan polifenol yang tinggi, sehingga dapat mengurangi peradangan kulit dan melawan bakteri penyebab jerawat seperti propionibacteria acnes, propionibacteria granulosum, dan staph.

 Baca juga: Benarkah Teh Hijau Efektif Menghilangkan Jerawat?

Selain teh hijau, mentimun juga dapat dijadikan alternatif pilihan pengusir jerawat. Mentimun mempunyai efek menenagkan kulit yang iritasi dan mencerahkan warna kulit.

Penggunaan mentimun ini dapat dilakukan dengan berbagai cara, seperti membuat toner dengan menggerus halus dan mencampur dengan larutan tertentu, membuat masker mentimun, hingga mengonsumsinya dalam bentuk jus.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com