Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Beberapa Tawaran Kerja? Pertimbangkan 3 Hal Ini Sebelum Memutuskan

Kompas.com - 29/07/2019, 16:12 WIB
Kahfi Dirga Cahya,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

Sumber jobstreet

Memastikan bahwa pekerjaan yang akan dilakukan mampu memberikan tantangan yang cukup, akan menjadikan kamu seorang handal di bidangnya.

Tantangan yang dilakukan akan menjadi pembelajaran untuk meningkatkan keahlian dalam bekerja.

Jejaring yang luas

Istilah 'tak kenal maka tak sayang' tidak bisa dianggap remeh.

Jadikan pekerjaan yang akan dilakukan, menjadi ajang bagi kamu untuk memperluas jaringan pertemanan dan profesional.

Sebuah proyek besar tidak mungkin kamu lakukan sendiri. Kamu pasti akan membutuhkan bantuan dari rekan – rekan lainnya.

Sebuah acara pentas musik, misalnya, tidak lengkap tanpa keberadaan mitra media yang akan membantu untuk kegiatan publikasi.

Baca juga: Cegahlah Hal Sederhana yang Bikin Konsentrasi Kerja Buyar

Untuk mewujudkan hal itu, kamu tentu harus mencari media yang memiliki segmen sesuai dengan acara tersebut.

Pertemuan dengan mitra media yang bisa membantu kelangsungan acara tersebut, juga bisa jadi kesempatan untuk memperluas wawasan kita. Bukan tak mungkin, hubungan baik tetap terjalin setelah acara usai.

Baca juga: 4 Jawaban dalam Wawancara Kerja bagi Kandidat yang Lampaui Kualifikasi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com