Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Terlalu Sering Main Gadget Berisiko Alami Gangguan Tumbuh Kembang

Kompas.com - 29/07/2019, 18:32 WIB
Bestari Kumala Dewi

Editor

“Ketidakmampuan untuk mengatur emosi diri sendiri bisa membuat mereka rentan terhadap depresi, kecemasan, dan gangguan penyalahgunaan ketika mereka dewasa nanti,” lanjutnya.

Baca juga: Penyebab Mata Kedutan karena Sering Menatap Gadget

Membatasi screen time

Awal tahun ini, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah mengeluarkan peringatan tentang berapa banyak waktu melihat layar untuk anak-anak.

WHO juga merekomendasikan, tidak ada screen time untuk anak berusia di bawah dua tahun, dan tidak lebih dari satu jam untuk anak berusia dua tahun.

Sayangnya, statistik menunjukkan bahwa anak-anak menghabiskan lebih banyak waktu di depan layar dari waktu yang direkomendasikan.

Perpustakaan Kedokteran Nasional AS melaporkan, sebagian besar anak-anak Amerika menghabiskan lima hingga tujuh jam sehari di depan layar, entah itu TV, ponsel, iPad, atau perangkat lain.

“Untuk anak-anak prasekolah, screen time harus dibatasi,” ujar Hendrick. “Yang penting adalah interaksi tatap muka dengan orang lain, bukan dengan layar,” pungkasnya.

Baca juga: Trik Mengalihkan Anak yang Terlanjur Hobi Main Gadget

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com