Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/08/2019, 17:05 WIB
Nabilla Tashandra,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

"Kuncinya tahu apa yang kita butuhkan. Itu banyak orang yang tidak aware," ujarnya.

Untuk Skin Dewi, Dewi banyak melakukan edukasi dan workshop agar para pelanggannya tahu apa yang mereka butuhkan untuk kulit masing-masing.

"Kebanyakan awalnya tanya-tanya dulu kondisi kulitnya. Kami juga tidak bisa sekadar menyarankan produknya apa. Kami akan beri tips dan menanyakan segala hal tentang kondisi kulit konsumen," kata Dewi.

Di samping perawatan kulit, Dewi juga menekankan pentingnya memerhatikan pola hidup sehat. Sebab 80 persen faktor yang menentukan kesehatan kulit datang dari dalam atau dari pola hidup kita.

"Kuncinya bukan di produk, tapi 80 persen yang ada di dalam tubuh, seperti pola hidup, stress. Produk hanya 20 persen," ucapnya.
Baca juga: Penggunaan Skincare Berlebihan Justru Merusak Kulit

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com