Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Simpel Bikin Foto OOTD "Instagrammable" Ala Selebgram

Kompas.com - 06/08/2019, 13:08 WIB
Nabilla Tashandra,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Media sosial membuat banyak orang semakin gemar bergaya dan berfoto ala selebgram (selebritas Instagram).

Meski terlihat sederhana dan banyak aplikasi penunjang, namun menghasilkan foto Outfit of The Day (OOTD) ala selebgram ternyata tidak mudah, lho.

Nah, jika kamu ingin membuat foto OOTD yang keren dan 'Instagrammable', yuk ikuti tips simpel dari Charles & Keith berikut:

1. Sesuaikan latar belakang dengan outfit

Latar belakang yang bagus saja tidak cukup jika kamu tidak punya trik untuk memaksimalkannya.

Bagaimana caranya?

Kamu bisa mencari latar belakang yang sesuai dengan outfit yang dikenakan.

Misalnya, ketika sedang memakai outfit polos dan monoton, maka pilihlah latar belakang berwarna vibrant atau latar belakang yang memiliki motif-motif unik.

Baca: Asyiknya Berburu Foto Instagrammable di TeamLab Future Park

Sebaliknya, jika kamu sedang memakai outfit 'ramai' dengan warna-warna cerah atau motif, maka pilihlah latar belakang yang polos dan minimalis.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Laetitia Nimah Kutob (@missmondo) on Aug 5, 2019 at 10:10pm PDT

2. Mencari variasi angle

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com