Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mencari Kesetaran Hak Bagi Anak Perempuan di Indonesia

Kompas.com - 22/09/2019, 07:46 WIB
Nabilla Tashandra,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Namun, mengatasi pekerjaan-pekerjaan rumah yang ada untuk mendukung kesetaraan gender, terutama bagi anak-anak perempuan, dibutuhkan peran berbagai pihak serta kerja-kerja yang konsisten dan berkesinambungan.

Sehingga ambisi memenangkan bonus demografi juga bisa tercapai.

"Harus ada affirmative action untuk memberikan perhatian lebih bagi mereka," ucapnya.

Adapun pada puncak perayaan 50 tahun Plan International Indonesia akan dirayakan malam apresiasi dengan tema "Journey for Equality".

Sejumlah tokoh maupun institusi yang telah mendukung kerja Plan Indonesia akan menerima penghargaan terkait usaha mewujudkan kesetaraan hak anak, terutama anak perempuan.

Tokoh-tokoh dan institusi tersebut di antaranya Keluarga Sri Sultan Hamengkubuwono X, Bupati Rembang Abdul Hafidz, Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri Zudan Arif Fakhrullah, Atlet bulu tangkis Jonatan Christie, PT BPTN, serta Pejuang Hak Anak di Sumba Timur Selia Nawasti Nangi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com