Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Makanan dan Minuman Penangkal Kecemasan dan Stres

Kompas.com - 23/09/2019, 14:58 WIB
Nabilla Tashandra,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Magnesium juga membantu mengatur sumbu otak adrenal untuk menghilangkan stres.

Baca juga: Ngemil Bisa Jadi Cara Efektif Redakan Stres

9. Lemak sehat

Peradangan adalah faktor penting lainnya ketika bicara mengenai kesehatan otak dan kecemasan. Salah satu cara memeranginya adalah memperbanyak konsumsi lemak sehat.

Lemak segat omega 3 penting hormon sehat, fungsi otak dan mencegah peradangan. Tidak hanya itu, lemak omega 3 juga terbukti mampu menurunkan kecemasan.

Makanan tinggi omega di antaranya salmon dan daging sapi yang bisa menurunkan peradangan serta menjaga lonjakan kortisol dan adrenalin.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com