Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Kulit Wajah Kencang? Coba Saja Masker Putih Telur

Kompas.com - 07/12/2019, 08:31 WIB
Wisnubrata

Editor

Sumber

Jangan lupa juga mencuci tangan dengan bersih sebelum mengaplikasikan ke wajah. Tujuannya untuk menghindari kuman dan bakteri dari wajah atau tangan.

Waspadai juga jangan sampai masker putih telur tertelan karena telur mentah mengandung bakteri Salmonella. Jika masuk ke tubuh, bisa saja menyebabkan infeksi.

Selain itu bagi yang memiliki kulit sensitif, aplikasikan dulu masker putih telur di area kecil di wajah atau kulit lain. Jika tidak ada reaksi seperti kulit kemerahan, gatal, atau nyeri, maka masker putih telur boleh dicoba sebagai perawatan masker alami di rumah.

Masker putih telur bermanfaat untuk mengencangkan kulit wajah, menyerap kelebihan minyak, serta mengangkat komedo. Kamu bisa mengaplikasikan putih telur langsung ke wajah yang telah dibersihkan kemudan bilas dengan air hangat setelah 15 menit.

Agar terhindar dari kuman dan bakteri, kita harus mencuci tangan dengan bersih sebelum mengaplikasikan masker putih telur ke wajah. Pastikan juga tidak memiliki alergi terhadap putih telur sebelum menggunakannya.

Baca juga: 3 Masker Alami untuk Mengecilkan Pori-pori Wajah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com