Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tips Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Keluarga di Musim Hujan

Kompas.com - 03/01/2020, 11:27 WIB
Dian Reinis Kumampung,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

 

5. Pertimbangkan untuk menggunakan elderberry

Buah berry ungu yang indah ini telah digunakan selama ratusan tahun untuk mendukung kesehatan kekebalan tubuh yang optimal dan merupakan sumber anthocyanin yang sangat baik. Jenis flavonoid yang juga ditemukan dalam blueberry dan raspberry.

6. Jaga kesehatan usus

Dengan 70-80% dari sistem kekebalan yang berada di sepanjang saluran pencernaan, ada hubungan yang kuat antara mikrobiota usus dan kesehatan secara keseluruhan.

Sederhananya, ketika bakteri usus benar-benar seimbang, maka kamu memiliki populasi bakteri menguntungkan yang berkembang yang mendukung sistem kekebalan tubuhmu.

Carilah suplemen probiotik berkualitas untuk meningkatkan sistem kekebalan seluruh keluarga.

Baca juga: Tips Menjaga Usus Tetap Sehat di Musim Hujan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com