Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketika PR Sekolah Bisa Mengganggu Kesehatan Keluarga...

Kompas.com - 30/01/2020, 22:49 WIB
Bestari Kumala Dewi

Editor

Sumber Boldsky

 

2. Depresi

Pekerjaan rumah juga berisiko menyebabkan depresi dan stres baik pada orangtua maupun anak-anak.

Sering kali, orangtua cenderung menekan anak-anak untuk berprestasi dan karenanya, mereka ingin anak-anak menyelesaikan PR mereka dengan sempurna, yang mana dapat membuat anak stres dan menyebabkan depresi.

Di sisi lain, orangtua juga merasa stres ketika kinerja anak-anak tak sesuai yang diharapkan.

Kesimpulannya, pekerjaan rumah atau PR dapat memengaruhi kesehatan keluarga secara negatif, jika berlebihan dan ada banyak tekanan untuk unggul.

Baca juga: Jelang Kembali Sekolah, Siapkan Mental Anak Sesuai Karakternya

Untuk menghindarinya, buatlah suasana mengerjakan PR lebih menyenangkan. Perlu diingat, setiap anak memiliki kelebihan masing-masing, hindari selalu menekan anak untuk menjadi yang terbaik dalam semua mata pelajaran.

Selain itu, usahakan untuk meluangkan waktu berolahraga bersama. Jika jadwal sekolah anak padat, orangtua bisa melakukannya di akhir pekan. Sehingga, kesehatan fisik tetap terjaga.

Baca juga: Apa yang Bisa Dilakukan Saat Anak Tidak Suka dengan Gurunya di Sekolah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com