Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jaga Kekebalan Tubuh dengan Asupan Buah dan Sayur

Kompas.com - 18/02/2020, 19:00 WIB
Lusia Kus Anna

Editor

Selain itu, brokoli memasok beragam vitamin B (B1, B2, B3, dan B6). Secara bersamaan, vitamin dan minereal tersebut membantu sistem kekebalan tubuh supaya berjalan dalam kondisi prima.

7. Jamur kancing

Jamur memiliki kemampuan alami untuk melawan bakteri dan virus berbahaya. Bahkan, mereka memiliki senyawa antibakteri dan antijamur yang kuat hanya untuk bertahan hidup di lingkungan alami mereka sendiri.

Itulah sebabnya mengapa senyawa yang bermanfaat tersebut dapat diisolasi dari banyak jamur dan digunakan untuk melindungi sel manusia. Menurut penelitian awal, jamur mampu melindungi strain bakteri multi-resisten mematikan dan mikroorganisme lain yang bertanggung jawab atas banyak masalah kesehatan.

(Devi Ari Rahmadhani)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com