8. Mengenal orangtua pacar anak
Salah satu cara untuk merasa tenang di saat anak sudah mulai berpacaran adalah mengenal orangtua dari pasangan anak. Dengan begitu, kita bisa berdiskusi juga dengan orangtua lain supaya hubungan pacaran menjadi “sehat” dan tidak menjurus ke hal-hal negatif.
Berkomunikasi dengan anak di masa-masa remajanya sangatlah penting, apalagi menyangkut isu berpacaran. Sebab, pacaran anak zaman sekarang memiliki banyak dinamika, mulai dari yang positif hingga risiko negatifnya.
Janganlah lengah dalam memantau dan mendengarkan keluh kesah anak. Orangtua disarankan untuk memainkan peran penting demi menjaga anak kesayangan tetap aman.
Baca juga: Berhenti Bertahan bila Hubungan Sudah Tak Sehat
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.