Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/05/2020, 16:21 WIB
Lusia Kus Anna

Editor

Sumber

4. Gastroenteritis
Penyebab umum muntah pada anak biasanya karena gastroenteritis, infeksi lambung dan usus oleh virus atau bakteri.

Infeksi virus cenderung lebih ringan dan mungkin dikaitkan dengan gejala pernapasan (sakit tenggorokan, kemacetan, atau sakit telinga), tetapi infeksi bakteri biasanya lebih parah dan dapat menyebabkan diare yang mengandung darah.

Baca juga: Tidur Nyenyak dan Rutin Olahraga Bisa Bantu Anak Tumbuh Lebih Tinggi

Selain diare, anak-anak dengan gastroenteritis juga mungkin mengalami demam.

Sebagian besar kasus gastroenteritis tidak memerlukan perawatan khusus dan anak akan membaik setelah beberapa hari.

Artikel ini merupakan kerja sama Kompas.com dengan Parenting.Orami.co.id

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com