Tidak ada banyak aturan dalam mendekorasi kamar tidur anak-anak dengan warna, tetapi ada beberapa nuansa utama yang perlu dipertimbangkan.
Ingin menciptakan ketenangan? Coba warna merah muda.
"Pink semakin banyak digunakan di sekolah dan bahkan penjara dan rumah sakit karena efeknya yang menenangkan," kata Elisabeth.
"Menggunakan warna merah muda di rumah, baik dalam dekorasi atau aksesori, akan memiliki efek yang sama,” imbuh dia.
Nuansa lain yang perlu dipertimbangkan termasuk warna jingga untuk motivasi, warna biru untuk efek menenangkan, dan warna kuning untuk memicu imajinasi.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.