Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Naik Ojek Selama New Normal untuk Hindari Penularan Virus

Kompas.com - 18/06/2020, 15:40 WIB
Wisnubrata

Editor

Sumber

Selain itu, kamu juga dapat membeli hand sanitizer dengan kandungan isopropanol 75%, gliserin 1,45%, dan hidrogen peroksida 0,125%.

Baca juga: Efektif Bunuh Covid-19, Pilih Hand Sanitizer atau Tisu Antiseptik?

4. Menggunakan uang elektronik

Saat seseorang yang mengidap Covid-19 bersin, droplet atau cairan tubuhnya itu dapat hinggap di permukaan, tak terkecuali uang kertas.

Maka dari itu, saat naik ojek, kita lebih disarankan untuk membayar dengan uang elektronik yang sudah disediakan oleh pihak ojek online. Sebab, penggunaan uang kertas bisa meningkatkan risiko penyebaran virus berbahaya itu.

Baca juga: Benarkah Uang Kertas Bisa Sebarkan Virus Corona?

5. Hindari berbicara

Seperti yang sudah diketahui, saat mulut berbicara, maka cairan tubuh atau droplet dapat tersebar ke udara. Untuk menghindari penularan virus corona, ada baiknya kamu tidak berbicara atau memulai pembicaraan saat naik ojek.

Hal ini dilakukan guna menghindari adanya cairan tubuh yang tersebar lewat udara, saat ojek sedang melaju kencang.

Baca juga: Masker Wajah Tidak Dapat Menggantikan Social Distancing

Bagi sebagian masyarakat, roda kehidupan masih terus berjalan. Naik ojek menjadi salah satu aktivitas yang sangat dibutuhkan bagi banyak warga.

Namuni ingat, virus corona masih “merajalela”. Itulah sebabnya kita harus tetap mematuhi berbagai peraturan yang sudah ditetapkan, guna mencegah penularannya.

Bagi yang tidak memiliki kepentingan di luar rumah, sebaiknya urungkan niat untuk naik ojek dan bepergian. Sayangi diri dan keluarga dengan tetap berada di rumah, untuk menurunkan risiko penularan virus corona.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com