Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

YouTuber Ini Lari 5K Setiap Hari Selama Sebulan, Apa Hasilnya?

Kompas.com - 22/07/2020, 09:43 WIB
Nabilla Tashandra,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber menshealth

Wah, hasil yang bagus ya. Lalu, apakah kita dapat mengikuti apa yang dilakukan Crockford?

Ia tidak merekomendasikannya. Sebab, lari 5km setiap hari dalam sebulan dianggap tidak cukup memberikan waktu istirahat dan pemulihan.

Pada faktanya, di hari ke-18 Crockford mengambil waktu istirahat karena sakit.

Meskipun, itu juga tidak membuat tantangan yang dilakukannya menjadi kurang valid. Ini justru membuatnya menjadi seorang atlet yang cerdas.

Daripada mengikuti tantangan serupa, Crockford menyarankan untuk lari secara konsisten. Ia sendiri berencana menjadikan lari sebagai rutinitas barunya, namun hanya dua hingga tiga kali seminggu.

"Alasan aku mengambil tantangan ini adalah karena, tentu saja, aku ingin lebih baik dalam berlari," ungkapnya dalam video.

Melalui tantangan tersebut, Crockford jngin melihat apa yang terjadi pada kebugaran fisiknya dalam periode tertentu dan menginspirasi lebih banyak orang.

"Aku ingin menginspirasi orang-orang yang mengikutiku, melihat dan berpikir apa yang kira-kira bisa mereka lakukan setiap harinya," kata Crockford.

Baca juga: Tips Lari Agar Efektif Turunkan Berat Badan, Mau Coba?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com