Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Makin Lama Berkencan Wajah Makin Mirip dengan Pasangan, Benarkah?

Kompas.com - 16/10/2020, 21:34 WIB
Gading Perkasa,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

Sumber MSN

Studi ini mengumpulkan gambar wajah pasangan setiap partisipan yang diubah dengan menambahkan beberapa fitur lain.

Hasilnya, subjek atau partisipan secara konsisten menilai foto wajah yang menyertakan aspek wajah mereka sebagai sosok yang paling menarik.

Peneliti mengatakan, hal ini terjadi pada tingkat bawah sadar, karena partisipan tidak dapat mengidentifikasi wajah mereka sendiri di dalam foto.

Baca juga: Penyebab Tersering Pasangan Tak Lagi Berminat pada Seks

Riset ini menyangkal hasil studi pada tahun 1987 yang diterbitkan dalam jurnal Motivation and Emotion, yang menyimpulkan setelah 25 tahun hidup bersama, ada peningkatan kesamaan fisik di antara pasangan.

Jadi, tampak menarik di mata seseorang -atau pun tertarik pada seseorang- yang memiliki kemiripan wajah dengan kita bukan hal aneh, sebab itu dijelaskan secara ilmiah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber MSN
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com