Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Dampak Negatif Media Sosial terhadap Remaja, Orangtua Perlu Tahu

Kompas.com - Diperbarui 01/12/2022, 06:41 WIB
Wisnubrata

Editor

Tindakan orangtua

Untuk mencegah atau meminimalisir dampak negatif media sosial pada remaja, ada beberapa hal yang bisa dilakukan orangtua.

1. Jauhkan ponsel dan perangkat elektronik lainnya milik orangtua saat sedang bersama anak.

Luangkan waktu bersama anak dan minta mereka untuk menyimpan ponselnya juga.

Bagaimanapun, penting bagi orangtua untuk memberi contoh agar bisa diikuti oleh anak-anaknya.

2. Orangtua zaman sekarang harus memahami teknologi. Apabila ada orangtua yang masih kurang paham, maka lebih baik mempelajarinya.

Ini adalah kunci bagi orangtua untuk mengawasi dan mengontrol anaknya yang bermain media sosial.

3. Dorong anak untuk lebih sering melakukan aktivitas fisik daripada bermain media sosial atau hal lain yang terhubung dengan internet.

4. Tetapkan zona bebas teknologi di rumah untuk membatasi waktu layar anak.

5. Buat anak memahami efek berbahaya dari waktu layar berlebihan dan pengaruhnya terhadap kesehatan.

Baca juga: 13 Hal yang akan Terjadi Ketika Tak Ada Media Sosial

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com