Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/11/2020, 14:34 WIB
Gading Perkasa,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Sumber BHG

4. Hentikan pertumbuhan tangkai utama yang tidak mampu menopang batang tebal.

5. Waspadai rose sucker, yaitu pucuk yang tumbuh langsung dari batang bawah semak mawar.

6. Potong tangkai mawar yang sudah tua.

7. Setelah memangkas semak mawar, singkirkan dedaunan yang tersisa dari batang dan bersihkan kotoran di sekitar semak.

Baca juga: Manfaat Minum Teh Mawar, Tak Kalah Harum dari Bunganya

Cara memangkas mawar

1. Pangkas semak mawar pada sudut 45 derajat, sekitar 1/2 cm di atas poros daun.

2. Pilih mata di bagian luar tangkai dan miringkan potongan ke bawah di sisi berlawanan. Hal ini memungkinkan kelebihan getah alami naik dan menutup luka tanpa mengganggu mata tangkai yang berkembang.

Memotong semak mawar ke kuncup yang menghadap ke luar juga mendorong pertumbuhan mawar di bagian luar, membuka sirkulasi udara, menciptakan bentuk yang lebih baik, tahan penyakit, dan mencegah tangkai kusut.

Pemotongan dengan jarak lebih dekat ke mata tangkai dapat merusak tangkai, dan menjadi tempat berlindung bagi hama dan penyakit.

3. Jika semak mawar memiliki dedaunan, cari mata tangkai yang tidak aktif. Mata tangkai biasanya terlihat sedikit bengkak di atas permukaan tangkai.

4. Gunakan teknik pemangkasan ini saat memotong batang untuk memperbaiki tampilan mawar dan membuang bunga yang layu.

Untuk perawatan semak mawar, asah alat pemangkas secara berkala.

5. Bersihkan permukaan logam setelah digunakan dengan kain lap lembut yang diolesi sedikit minyak untuk mencegah karat. Simpan perkakas di tempat yang kering.

Baca juga: Bukan Mistis, Ini Manfaat Bunga Kantil

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber BHG
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com