Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Merapikan Pakaian dengan Steamer atau Setrika, Mana yang Lebih Baik?

Kompas.com - 16/12/2020, 06:06 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Setrika

Menurut Valiente, bahan yang paling ramah terhadap setrika adalah katun, denim, kanvas, rayon, dan linen.

Menyetrika membutuhkan ruang untuk meletakkan papan setrika dan juga menyita waktu untuk menunggu panasnya.

Jika kita tidak berhati-hati menggunakannya, setrika dapat dengan mudah merusak kain-kain yang halus seperti sutra atau sifon.

Menggunakan setrika juga mudah, hanya dengan menggerakan setrika pada kain yang terlipat atau kusut.

Trik untuk memiliki pakaian halus dan bebas terbakar adalah menyesuaikan panas setrika dengan yang diinstruksikan pada label perawatan kain.

Nah, apapun pilihanmu, sebaiknya sesuaikan bahan pakaian dengan cara yang ingin dipakai agar hasilnya lebih baik.

Baca juga: 10 Tips Merapikan Pakaian di Lemari

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com