Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - Diperbarui 30/01/2023, 13:16 WIB
Glori K. Wadrianto

Editor

6. Sukulen

Tanaman sukulen seperti lidah buaya tumbuh cukup cepat. Tanaman ini juga tidak membutuhkan perawatan yang ribet.

Letakkan tanaman di tempat yang banyak cahaya agar cepat tumbuh dan membentuk anakan di pangkal tanaman.

7. Bunga lily

Tanaman ini bisa tumbuh dengan baik walau diletakkan di tempat yang cahayanya redup.

Tapi ingat, daun bunga lily yang terlihat indah dapat mengeluarkan banyak udara beracun di dalam ruangan. Termasuk saat bunga sedang mekar.

Baca juga: Tips Memelihara Bunga Anggrek agar Cepat Mekar

8. Philodendron

Philodendron juga termasuk tanaman merambat yang tumbuh degan cepat. Asalkan siram tanaman saat permukaan tanah terlihat kering.

Selain itu, letakkan philodendron di tempat yang tidak banyak cahaya matahari langsung guna mencegah tanaman menguning.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com