KOMPAS.com - Merawat hewan peliharaan khususnya anjing dan kucing tak cukup hanya memberinya makanan dan tempat berteduh. Untuk menjaga kesehatannya, anjing dan kucing wajib divaksin dan juga disteril.
Pada hewan betina, prosedur sterilisasi caranya dengan mengangkat indung telur dan rahim yang dilakukan oleh dokter hewan.
Prosedur ini butuh waktu rawat inap tapi hanya sebentar. Namun manfaat kesehatan yang ditawarkan berlangsung seumur hidup.
Sedangkan pada hewan jantan biasanya prosedur yang dilakukan adalah kebiri yakni mengangkat testis.
Baca juga: Alasan Seseorang Betah Nonton Video Kucing
Tindakan ini sangat memengaruhi perilaku hewan peliharaan menjadi lebih baik dan membuatnya tetap dekat dengan rumah.
Berikut 10 manfaat lain mensterilkan hewan menurut WebMD.
1. Hidup lebih lama dan sehat
Mensterilkan hewan betina dapat membantu mencegah infeksi rahim dan kanker payudara yang berakibat fatal.
2. Mencegah kanker
Kebiri pada anjing dan kucing mencegah terjadinya kanker testis dan kotoran yang tidak diinginkan.
Baca juga: Bagaimana Cara Anjing Ungkapkan Kesedihannya
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.