Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/03/2021, 12:35 WIB
Gading Perkasa,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

"Fokuskan pada kepadatan nutrisi dan kualitas bahan daripada kalori. Hindari warna, rasa, dan pengawet buatan pada roti jika memungkinkan."

Mengetahui masa kedaluwarsa

Roti yang dijual di toko roti tanpa kemasan biasanya bisa bertahan selama 2-3 hari.

Sementara itu, roti yang dikemas akan tetap segar selama 1-2 minggu, dan dapat disimpan tiga bulan dengan cara dibekukan.

Cara untuk menentukan kesegaran roti adalah mencium bau yang tidak sedap dan memeriksa tanda-tanda kedaluwarsa.

"Kebanyakan orang setuju, roti kemasan akan tetap segar sekitar satu minggu setelah tanggal penjualan, meskipun itu tergantung pada merek, dan ada atau tidaknya bahan pengawet," ujar Cavuto.
 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com