Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 17/04/2021, 11:26 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

Ria berharap ke depannya semakin banyak desainer yang mengutamakan penggunaan bahan baku yang lebih ramah lingkungan.

"Harapanku sih desainer lain juga sudah cukup banyak menggunakan bahan ini. Kami selalu bikin campaign kenapa bahan ini yang dipakai," ucap dia.

Adapun perawatan pakaian berbahan serat alami sedikit berbeda dari bahan lain.

Ria menyarankan untuk menghindari pencucian menggunakan mesin cuci karena dikhawatirkan mengubah tesktur pakaian menjadi sedikit berbulu atau benang-benangnya keluar.

Agar lebih awet, cucilah pakaian berbahan serat alam menggunakan tangan.

"Kalau perawatannya benar, dengan hand wash, softener, bikin pakaian lebih awet," katanya.

Baca juga: Apa Keunggulan Produk Fesyen dari Bahan-bahan Ramah Lingkungan?

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com