Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenali Gejala Radang Usus, Penyakit yang Diderita Najwa Shihab

Kompas.com - 06/05/2021, 08:24 WIB
Sekar Langit Nariswari,
Lusia Kus Anna

Tim Redaksi

Beberapa penelitian juga menyebutkan perempuan yang rutin mengonsumsi antibiotik, aspirin, ibu profen dan pil KB memiliki risiko gangguan usus yang lebih tinggi.

Hal ini berdasarkan data dari Office on Women Health, lembaga kesehatan di Amerika yang fokus pada isu kesehatan wanita.

Gangguan usus ini memberikan efek samping tambahan ketika diderita oleh perempuan antara lain:

  • Keluhan menstruasi

Perempuan penderita radang usus cenderung mengalami sakit kepala, nyeri haid, diare, sakit perut dan berbagai keluhan lainnya sebelum dan selama menstruasi.

Baca juga: Jaga Pola Makan, Kunci Hindari Gangguan Pencernaan

  • Anemia defisiensi besi

Risiko anemia defisiensi besi lebih tinggi pada perempuan yang mengalami gangguan usus. Tubuh tidak mampu menyerap zat besi dengan baik sehingga mengalami pendarahan di sistem pencernaan.

  • Lebih sulit hamil

Radang pencernaan ini bisa berdampak pada fertilitas perempuan khususnya membuat sulit hamil ketika gejalanya memburuk.

Baca juga: 5 Makanan untuk Cegah Kanker Usus Besar

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com