Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 17/05/2021, 09:58 WIB
Intan Pitaloka,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

4. Baik untuk kulit

Sebagian orang percaya, peningkatan asupan cairan dapat meningkatkan penampilan dan kesehatan kulit.

Hal ini dikarenakan kulit mengandung sekitar 30 persen air, yang membantu kulit tetap kenyal, sehingga dapat meningkatkan elastisitas dan ketahanannya.

Sebuah penelitian tahun 2015 menyebut, peningkatan asupan air dapat berdampak positif pada fisiologi kulit.

Baca juga: Penting, 7 Alasan Anak-anak Perlu Minum Banyak Air Putih

Ini membuat kulit tampak lebih terhidrasi, terutama pada yang biasanya minum lebih sedikit air sebelumnya.

Kemudian, sebuah ulasan tahun 2018 menemukan, meningkatkan asupan air dapat meningkatkan hidrasi lapisan luar kulit.

Namun, para peneliti menyebut, belum jelas apakah ini akan bermanfaat pula untuk yang sudah cukup tua.

Meskipun hidrasi kulit kita sudah tergolong cukup, tapi kenyataannya itu belum cukup untuk mencegah keriput atau mengimbangi efek matahari, genetika, atau lingkungan.

Untuk itu, kita perlu untuk membiasakan diri tidak malas meminum air putih.

5. Baik untuk fungsi tubuh 

Asupan air yang cukup juga penting dalam banyak fungsi tubuh.

Ginjal

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com