Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jersey Timnas Ukraina untuk Euro 2020 Bikin Rusia Kesal, Ada Apa?

Kompas.com - 08/06/2021, 11:19 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

Sumber CNN

"Satu hal yang dapat saya katakan kepada semua orang yang tidak menyukai ini karena perbatasan yang diakui secara internasional atau sambutan resmi negara kita membuat mereka tidak suka."

"Kami tidak akan membiarkan simbol nasional kami dihina. Kejayaan bagi Ukraina! Bersama menuju kemenangan!" tulisnya.

Di balik pro dan kontra jersey ini, badan sepak bola Eropa yang menyelenggarakan Euro 2020, UEFA, mengatakan kepada CNN bahwa pihak mereka telah menyetujui jersey tersebut.

"Kaus tim nasional Ukraina (dan semua tim nasional lain) untuk UEFA Euro 2020 telah disetujui oleh UEFA, sesuai dengan perangkat peraturan yang berlaku," demikian isi pernyataan tersebut.

Adapun turnamen Euro 2020 akan diselenggarakan mulai Jumat (11/6/2021) setelah tertunda dari penyelenggaraan tahun lalu akibat pandemi Covid-19.

Baca juga: Skuad Ukraina untuk Euro 2020

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber CNN
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com