Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/06/2021, 07:09 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

3. Diare

Kebanyakan orang tahu bahwa kopi bisa membantu melancarkan buang air besar (BAB) karena sifat pencaharnya.

Namun, menurut International Foundation for Gastrointestinal Disorders, seseorang mungkin dapat mengalami diare jika mengonsumsi terlalu banyak kopi, misalnya lebih dari tiga gelas sehari.

Setiap orang punya kemampuan toleransi kafein yang berbeda. Namun, jika merasakan rutinitas BAB menjadi tak terkendali, dianjurkan untuk mengurangi konsumsi kafein dan memeriksakan diri ke dokter jika diperlukan.

Baca juga: Untuk Tetap Sehat, Seberapa Sering Kita Harus BAB?

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com