KOMPAS.com - Victoria's Secret berbenah menjadi brand yang lebih inklusif dengan menunjukan tujuh wanita cantik dan berprestasi sebagai dutanya.
Para wanita inspiratif ini disebut sebagai VS Collective, menggantikan VS Angel yang selama ini dikenal sebagai reprentatif produk pakaian dalam ini.
Berbeda dari sebelumnya, duta baru ini dipilih lebih karena prestasinya dan kemampuannya mewakili keragaman, bukan karena tubuh yang indah.
Dengan berbagai latar belakang dan kemampuan yang berbeda, deretan wanita ini akan berkolaborasi menciptakan produk dan kampanye yang sesuai dengan isu pemberdayaan wanita.
Baca juga: Mari Ucapkan Selamat Tinggal pada Victorias Secret Angel
Siapa saja mereka?
Istri Nick Jonas ini sudah aktif mengkampanyekan pemberdayaan perempuan secara global bersama UNICEF dan menjadi Goodwill Ambassador PBB.
Ia kerap berkunjung ke berbagai lokasi konflik seperti Yordania dan Suriah untuk berpartisipasi dalam upaya mengakhiri kekerasan terhadap wanita dan anak.
Baca juga: Tengok Penampilan Mesra Nick Jonas dan Priyanka Chopra di BBMA 2021
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.