Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/07/2021, 20:16 WIB
Anya Dellanita,
Lusia Kus Anna

Tim Redaksi

Sumber Bolde

11. Hidupmu tidak punya tempat untuk orang lain

Kamu terlalu fokus dalam mengejar mimpumu dan masih ingin berpetualang, membuatmu merasa tak ada ruang untuk orang baru atau merasa tak butuh teman untuk jadi bagian dari perjalananmu. Beberapa orang mungkin menyebutmu egois, namun sebenarnya kamu hanya menikmati hidup, kan?

Baca juga: Belajar dari Atta Halilintar, Apa Perlu Bahas Anak Sebelum Menikah?

12. Kamu menyukai kebebasan 

Pernikahan mungkin membuatmu takut, begitu pula perceraian. Satu kali saja melihat perceraian bisa membuat kepercayaanmu menurun. Namun tidak cuma itu, mungkin kamu memang tidak menyukai terikat pada seseorang secara resmi.

13. Tidak percaya monogami

Jika kamu berpikir kalau tetap bersama dengan satu orang pasangan seumur hidup merupakan sesuatu yang tidak realistis, sudah pasti pernikahan bukanlah untukmu.

Baca juga: Tak Selalu tentang Seks, Ada 4 Alasan Mengapa Orang Selingkuh

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Bolde
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com