Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sehatkan Otak Hingga Atasi Disfungsi Ereksi, Ini 6 Manfaat Latihan Kardio

Kompas.com - 16/07/2021, 17:53 WIB
Ryan Sara Pratiwi,
Wisnubrata

Tim Redaksi

Suasana hati kita berfluktuasi setiap hari, namun latihan kardio bisa membantu kita meningkatkan suasana, terutama setelah hari yang menegangkan.

Jadi, ketika kita merasa stres atau sedang mengalami hari yang melelahkan, mulailah untuk menggerakkan tubuh dengan latihan kardio.

"Tidak hanya itu, latihan kardio juga memerangi depresi, meningkatkan kepercayaan diri, dan melepaskan hormon yang membuat kita bahagia seperti serotonin, dopamin, dan norepinefrin," jelas Dr Van Iterson.

6. Memberikan energi dan kualitas tidur yang baik

Ada alasan mengapa kita merasa sangat berenergi setelah berolahraga.

Sebab, latihan fisik dapat memberikan kita energi yang lebih untuk bertahan sepanjang hari dengan melepaskan endorfin.

Kabar baiknya adalah olahraga dengan latihan kardio juga membantu kita tertidur lebih cepat dengan kualitas yang lebih baik.

"Pastikan untuk menghindari olahraga berat yang terlalu dekat dengan waktu tidur atau kita justru akan sulit tidur," sarannya.

Baca juga: 7 Jenis Olahraga Kardio yang Bisa Dilakukan di Rumah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com